Sabtu, 29 Desember 2012

Edit framework via UOT Kitchen

Bagi sebagian orang yg ingin rubah tampilan androidnya seperti rubah ikon batrai, notifikasi, bootanimation, font, status bar seperti yg diinginkan masih ada rasa takut untuk modif system nya tapi sekarang saya akan memberi solusinya supaya oprek sistem dengan aman. Tapi untuk menjaga hal-hal yg tidak diinginkan apa salahnya kita untuk selalu mem backup system dan yg lainnya supaya bisa di restore kembali.
1 . hh sudah root
2 . Root explorer atau semacamnya
3 . Pc atau laptop
4 . Mental dan nyali
Step 1 :
- Buka root explorer, ambil framework-res.apk (system/framework) dan ambil systemUI.apk (system/app) copy ke sdcard
- Buka pc masukan alamat situs UOT Kitchen disitu anda akan masuk ke menu summary
- Masuk ke menu upload files (sebelah menu summary)
- Pada pilihan update binary pilih type galaxy (bagi yg pakai keluarga samsung galaxy)
- Pada resolusi layar pilih yg sesuai ukuran layar hh, ambil contoh ane pake galaxy 551  dengan resolusi layar 240 x 400 ane ambil yg mdpi (320x480) dan ldpi (240x320)
**kesalahan pilih resolusi layar akan mengakibatkan bootloop pada hh nanti setelah diinstal
- Gulir ke samping pilih "upload system files" untuk GB yg diupload framework-res.apk dan systemUI.apk untuk GB with sense yg di upload framework-res.apk, systemUI.apk dan com.htc.resources.apk sedangkan untuk froyo cukup dengan framework-res.apk
- Jika sudah boleh lanjut ke step berikutnya yaitu menentukan sendiri ikon apa saja yg ingin dirubah dan bagaimana modelnya
- Jika sudah selesai mendesain ikon klik lagi summary dan lihat apa saja warna logonya kalo hijau berarti sudah siap digunakan sedangkan kalo merah berarti belum bisa digunakan.
- Jika sudah oke semua klik paling bawah "submit to work kitchen"
- Tunggu sampai masakan framework dan systemUI yg sudah di edit tadi matang
*CMIIW :D
Step 2
- Download file yg tadi kita edit dan filenya berupa .zip , copy ke sd card dan ga perlu masukin ke folder mana pun
- Masuk recovery mode pada hh anda, lalu pilih "apply update from sdcard"
- Pilih file yg anda download tadi biasanya namanya uot-xxx-xxx-xx pilih instal
- Selesai instal, kembali ke menu utama recovery dan pilih reboot hh anda
- Dan tarrra jadilah hh anda seperti apa yg anda inginkan

Kamis, 27 Desember 2012

About for ROM

ROM adalah hal yg utama untuk menjalankan sistem operasi android ini. Mulai dari Stock ROM sampai Custom ROM (CusRom) alias ROM modif dari stock ROM oleh para pengembang android. Untuk lebih gampang mengingat apa itu ROM di android dibayangkan saja seperti versi yg terdapat dalam HH android tersebut, jika kita bosan dengan Stock ROM kita akan bisa meng-upgrade nya ke versi Stock ROM yg terbaru dan setelah meng-upgrade tidak menutup kemungkinan kita bisa mencoba/mencicipi CusRom dengan instal via CWM.
urutan STOCK ROM ANDROID
1. Cupcake 
2. Donut
3. Eclair 
4. Froyo (Frozen Yoghurt)
5. Ginggerbread
6. Honeycomb (versi tablet / tidak tersedia untuk smartphone)
7. Ice Cream Sandwich
8. Jelly Bean

inilah macam - macam Cusrom yg telah dibuat oleh para pengembang android / komunitas android
1. CyanogenMod
2. Arkas (Leviathan)
3. Perseus
4. Chocobread
5. Miui
6. Gingger real
dll


Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More